6 Buah yang Bisa Membantu Menurunkan Kadar Kolesterol

Ditinjau oleh  dr. Rizal Fadli   02 Agustus 2021
6 Buah yang Bisa Membantu Menurunkan Kadar Kolesterol6 Buah yang Bisa Membantu Menurunkan Kadar Kolesterol

“Salah satu kunci mengendalikan kadar kolesterol adalah mengonsumsi makanan yang sehat. Buah adalah salah satu makanan yang terbukti mampu menurunkan kadar kolesterol. Serat yang terkandung di dalamnya mampu mengikat kolesterol dan mengeluarkannya melalui urine dan tinja.”

Halodoc, Jakarta – Sampai sekarang, penyakit jantung masih ada di urutan pertama sebagai penyebab utama kematian di dunia. Kadar kolesterol yang tinggi sering menjadi faktor pemicu utama penyakit jantung. Oleh sebab itu, penting untuk mengatur pola makan supaya kadar kolesterol jahat (LDL) di dalam tubuh tidak melebihi kadar kolesterol baik (HDL).

Jenis makanan tertentu dapat menurunkan kolesterol dengan beragam cara. Beberapa makanan mengandung serat larut. Serat bekerja mengikat kolesterol dalam sistem pencernaan dan mengeluarkannya dari tubuh sebelum masuk ke sirkulasi. Sementara makanan yang lain mengandung lemak tak jenuh ganda, yang secara langsung menurunkan kadar LDL. Beberapa makanan lain mengandung sterol dan stanol yang menghalangi tubuh menyerap kolesterol.

Baca juga: Hati-Hati, Ini 5 Penyakit yang Dapat Terjadi karena Kolesterol Tinggi

Buah Penurun Kolesterol

Buah-buahan termasuk jenis makanan yang dikenal dengan kandungan seratnya. Seperti penjelasan di atas, serat bekerja mengikat kolesterol dalam sistem pencernaan dan mengeluarkannya melalui tinja dan urine. Beberapa buah pun ada yang mengandung sterol dan stanol, senyawa yang mengalangi tubuh untuk menyerap kolesterol. Nah, berikut buah-buahan yang dikenal mampu menurunkan kadar kolesterol:

1. Alpukat

alpukat

2. Apel

apel

3. Pir

pir

Baca juga: Perlu Tahu 3 Ciri-Ciri Kolesterol Mulai Naik

4. Stroberi

stroberi

5. Anggur

anggur

6. Pepaya

pepaya

Baca juga: Kolesterol Tinggi, Hindari 5 Makanan Ini

Itulah beberapa pilihan buah-buahan yang mampu menurunkan kadar kolesterol. Masih punya pertanyaan lain seputar makanan penurun kolesterol? Hubungi ahli gizi lewat aplikasi Halodoc saja! Kamu bisa menghubungi dokter maupun ahli gizi kapanpun dan dimanapun kamu butuhkan. Download aplikasinya sekarang juga!

Referensi:
Harvard Health Publishing. Diakses pada 2021. 11 foods that lower cholesterol.
Healthline. Diakses pada 2021.13 Cholesterol-Lowering Foods to Add to Your Diet.

Mulai Rp25 Ribu! Bisa Konsultasi dengan Dokter seputar Kesehatan