Catat, Ini Dokter yang Bisa Bantu Pengobatan Kista Ganglion

3 menit
Ditinjau oleh  dr. Fadhli Rizal Makarim   27 Februari 2024

“Kista ganglion yang berukuran besar bisa menekan saraf sehingga menimbulkan rasa nyeri. Kamu bisa menghubungi dokter spesialis bedah di Halodoc untuk mendapatkan saran pengobatan yang tepat.”

Catat, Ini Dokter yang Bisa Bantu Pengobatan Kista GanglionCatat, Ini Dokter yang Bisa Bantu Pengobatan Kista Ganglion

DAFTAR ISI

  1. Rekomendasi Dokter Bedah untuk Bantu Pengobatan Kista Ganglion

Halodoc, Jakarta – Kista ganglion adalah benjolan lunak yang muncul di sekitar sendi atau tendon, biasanya di pergelangan tangan atau jari-jari. 

Penyebab pasti kista ganglion belum diketahui, namun diyakini bahwa kista ini terbentuk akibat retensi cairan sinovial yang seharusnya melumasi sendi dan tendon. 

Faktor lain yang dapat memicu terbentuknya kista ganglion termasuk cedera pada sendi atau tendon, aktivitas yang mengakibatkan tekanan berlebih pada sendi, atau faktor genetik.

Rekomendasi Dokter Bedah untuk Bantu Pengobatan Kista Ganglion

Kista ganglion umumnya tidak menyebabkan rasa sakit, namun dapat menjadi nyeri atau tidak nyaman jika bertumbuh cukup besar atau menekan saraf atau struktur lain di sekitarnya. Selain itu, kista ganglion juga dapat mengganggu gerakan sendi dan aktivitas sehari-hari. 

Jika kamu mengalami tanda-tanda kista ganglion, sebaiknya cari tahu perawatan yang tepat. Tujuannya untuk mengurangi ketidaknyamanan dan mencegahnya semakin parah. 

Solusinya, kamu bisa menghubungi dokter bedah di Halodoc untuk meminta saran perawatan yang tepat.

Berikut adalah daftar dokter spesialis bedah yang sudah berpengalaman dan mendapat rating terbaik dari pasien:

1. dr. H. Sopyan Hadi Sp.B, FINACS

Dokter H. Sopyan Hadi Sp.B, FINACS adalah spesialis bedah umum yang mendapatkan gelarnya dari Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya pada 2005 dan 2018.

Saat ini,  dr. H. Sopyan Hadi Sp.B, FINACS melakukan praktik di Lubuk Linggau, Sumatera Selatan, dan terdaftar dalam Perhimpunan Ahli Bedah Indonesia (PABI).

Ia memilikin pengalaman sebagai dokter spesialis bedah selama 19 tahun, sehingga kamu tidak perlu ragu lagi untuk berkonsultasi dengannya di Halodoc  seputar pengobatan kista ganglion. 

Chat dr. H. Sopyan Hadi Sp.B, FINACS dari Rp 49.000,- di Halodoc.

Karena mirip tumor, kamu pasti bertanya Apakah Kista Ganglion Termasuk Penyakit Berbahaya? Baca informasi selengkapnya. 

2. dr. Rachdithia Ichwiyantho Sp.B

Rekomendasi dokter spesialis bedah umum yang bisa kamu hubungi adalah dr. Rachdithia Ichwiyantho Sp.B. Dokter Rachdithia lulus dari Fakultas Kedokteran Universitas UPN Veteran Jakarta pada 2012 dan Universitas Syiah Kuala 2022.

Saat ini, ia berpraktik di Bogor, Jawa Barat dan termasuk anggota Perhimpunan Ahli Bedah Indonesia (PABI).

Berbekal pengalaman selama 12 tahun, dr. Rachdithia Ichwiyantho Sp.B dapat memberikan layanan konsultasi di Halodoc tentang prosedur bedah untuk mengatasi kista ganglion.

Chat dr. Rachdithia Ichwiyantho Sp.B mulai dari Rp 49.000,- di Halodoc.

Lantas, Bisakah Kista Ganglion Disembuhkan Tanpa Operasi? Simak informasi lengkapnya. 

3. dr. AA Christedy Pramana Sp.B

Kamu juga bisa menghubungi dr. AA Christedy Pramana Sp.B yang merupakan alumnus Fakultas Kedokteran Universitas Udayana pada 2013 dan 2022.

Dokter  AA Christedy Pramana Sp.B saat ini berpraktik di Jembrana, Bali, dan tergabung sebagai anggota Perhimpunan Ahli Bedah Indonesia (PABI).

Berpengalaman sebagai dokter spesialis bedah selama 11 tahun, dr. AA Christedy Pramana Sp.B bisa memberikan layanan konsultasi di Halodoc terkait seputar pengobatan kista ganglion, termasuk bagaimana prosedur operasinya. 

Chat dr. AA Christedy Pramana Sp.B mulai dari Rp 49.000,- di Halodoc.

Jangan tunda untuk menghubungi dokter supaya kista ganglion yang kamu alami tidak semakin parah. Kamu tidak perlu khawatir jika dokter sedang tidak tersedia atau offline

Sebab, kamu tetap bisa membuat janji konsultasi di lain waktu melalui aplikasi Halodoc.

Ayo hubungi dokter di Halodoc sekarang juga!

Referensi:
WebMD. Diakses pada 2024. What Is a Ganglion Cyst? 
Medical News Today. Diakses pada 2024. Ganglion cyst: Symptoms, causes, and treatment.
Mayo Clinic. Diakses pada 2024. Ganglion Cyst.

Mulai Rp25 Ribu! Bisa Konsultasi dengan Dokter seputar Kesehatan